Kodok

Keluarga ikan unik ini diientifikasi oleh tubuh berbentuk bundar, agak gepeng, sirip pektoral yang seolah mirip "kaki", insang bundar, mulut luas mengarah ke atas dan tiga sirip dorsal terpisah. Sirip dorsal pertama merupakan bagian tubuhnya yang sangat fleksibel, berfungsi sebagai pancingan, dimana di kebanyakan spesies berujung dengan umpan, biasa berbentuk seperti cacing, juga diketahui sebagai esca. Umpan ini menarik bagi banyak jenis udang kecil, cephalopoda atau ikan kecil, yang merupakan mangsanya. Memiliki kamoflase  yang sangat baik, seringkali menyerupai sebuah karang atau batu berganggang. 
Total : 15 Spesies

Antennarius
Antennarius biocellatus
Antennarius commerson
Antennarius hispidus
Antennarius pictus
Antennarius randali
Antennarius striatus



Histiophryne
Histiophryne psychedelica

Histrio
Histrio histrio



Lophiocharon
Lophiocharon trisignatus
Lophiocharon lithinostomus

No comments:

Post a Comment