Acanthuridae
Indian Sail Surgeonfish
Zebrasoma desjardinii
Panjang maksimum : 40cm
Persebaran : Diketahui dari Pulau Weh, Sumatra; dengan distribusi Indonesia dari Jawa dan Sumatera Barat
Bahaya terhadap manusia : Ikan ini tidak berbahaya bagi manusia
Penggunaan komersil : Perikanan (komersil).
Status konservasi : (LC) Least Concern
Ditemukan pada laguna dan terumbu menuju laut pada kedalaman lebih dari 30m; ikan muda menghuni terumbu dalam terlindung dari kedalaman 3 hingga 30m. Ikan dewasa biasa hidup berpasangan. Ikan muda hidup soliter, sering ditemukan di antara karang bercabang (Acropora sp) pada laguna atau terumbu terlindung.
Tubuh abu-abu dengan garis-garis abu--abu berpinggiran kuning pada sisinya, bintik-bintik oranye besar pada bagian bawah tubuhnya, sepasang garis hitam pada kepalanya, bintik-bintik oranye kecil pada moncong dan dadanya dan bintik-bintik pucat pada
No comments:
Post a Comment