Saturday, January 21, 2017

Paracentropogon longispinis

Keluarga : Tetrarogidae

Nama Lokal : Belum ada

Nama Inggris : Wispy waspfish / Long-spined waspfish

Nama Latin : Paracentropogon longispinis

Panjang maksimum : 11cm

Ciri - ciri Fisik :  Warna bervariasi, biasanya coklat, putih atau kemerahan, kadang bertotol atau dengan bintik-bintik coklat pada sisinya dengan garis-garis bolak-balik pada sirip dorsalnya, seringkali dengan moncong dan jidat putih, serta bintik putih pada tengah sisinya.

Ekologi : Ditemukan pada perairan pantai, sekitar karang dan dasar berbatu, serta habitat berlumpur pada kedalaman 7 hinnga 70m. Sering ditemukan pada celah di terumbu karang. Seringkali ditangkap oleh jaringan dan kadang pancingan.

Reproduksi : Belum diketahui

Persebaran : Berkisar dari Selat Bali ke Laut Timor. Direkam dari Manado dan sekitarnya; dengan distribusi Indonesia dari Maluku ke Sumatra

Bahaya terhadap manusia : Sirip tulang ikan ini berbisa

Penggunaan komersil : Akuarium.

Status konservasi : Tidak dievaluasi

Foto 1 : Photo courtesy Gomen S
Foto 2 : Photo courtesy Benjamin Naden

No comments:

Post a Comment